Stalker by Donna Widjajanto

Stalker: Jangan menoleh ke belakang!
Hari-hari Khila tak sama lagi sejak rumahnya pindah menjauhi sekolah. Semua jadi berantakan! Waktu dan tenaganya habis di jalan. Tugas-tugas sekolah terbengkalai, hubungan dengan sahabat dan gebetan juga memburuk. Satu-satunya hal menyenangkan buat Khila saat ini adalah Leon.
Cowok yang dikenalnya dari sharing taksi ini membuat Khila mensyukuri jauhnya rumah dari sekolah. Leon ganteng dan super-perhatian, nggak seperti Saka, gebetan Khila yang tak kunjung menyatakan perasaannya. Tapi, apa Leon memang sebaik yang Khila duga?
Sebuah tragedi yang memicu adrenalin Khila mulai menyingkap hal sebenarnya. Perasaan deg-degan karena bahagia sedikit demi sedikit berubah menjadi ketegangan. Sejak itu, teror menakutkan terus-menerus menyerang Khila. Ia tak lagi punya tempat aman untuk berlindung, bahkan di rumahnya sendiri!
Download gratis Stalker pdf oleh Donna Widjajanto
Untuk mendownload pdf Novel yang berjudul "Stalker" karya Donna Widjajanto, silahkan klik tombol di bawah ini.
Baca online eBook Stalker karya Donna Widjajanto
Anda juga bisa membaca secara online ebook Stalker yang ditulis oleh Donna Widjajanto. Jika ingin membaca secara online, silahkan klik tombol di bawah ini.
Terima kasih telah membaca Stalker. Untuk ebook, buku, novel, komik dan karya menarik lainnya, silahkan kunjungi di sini.
#Donna Widjajanto #Novel #Mystery